Benih Flamboyan Kuning

Rp250.000

Benih Flamboyan Kuning

Pohon bunga Flamboyan memiliki nama genus Delonix yang berasal dari kata Yunani delos yang artinya mencolok, dan onyx yang berarti cakar. Nama tersebut mengacu pada penampilan bunga yang mempunyai warna yang mencolok dan membentuk mahkota mengembang seperti cakar.                    Bisa tumbuh melebar membentuk seperti kanopi atau payung. Apabila tanaman ini tumbuh di daerah yang memiliki 2 musim, maka akan gugur saat musim kemarau, tetapi akan tetap hijau pada musim semi dan dingin pada daerah dengan empat musim
Tumbuhan flamboyan juga disebut dengan nama tumbuhan semi-evergreen.

Isi 1 Kg

Informasi Tambahan

Berat 1000 gram