Sawo raksasa atau di sebut juga dengan mamey sapote merupakan jenis sawo yang ukuranya sangat besar jauh melebihi ukuran sawo lokal pada umumnya
Bibit berasal dari budidaya cangkok sehingga sangat cepat berbuah dan bisa di tanam dalam pot berdiameter 70 cm.
Tinggi tanaman saat di kirim -+60 sampai 80 cm
Cara tanam:
Setelah bibit di terima, langsung di pindah ke dalam polybag dan menggunakan media tanah, sekam bakar dan pupuk kandang yang sudah di fermentasi dengan perbandingan 1:1:1. Lalu biarkan selama -+3 bulan sampai tumbuh daun baru dan siap tanam.